Jika ingin memasang IKLAN di Blog ini bisa Hub : 085693505299


MINAT !! SIKAT !!!

SELAMAT DATANG DI BLOG CALISTUNG PEMBELAJARAN , SEMOGA APA YANG DI BERIKAN CALISTUNG PEMBELAJARAN INI BISA BERMANFAAT...AMIIIN

Pages

Paguyuban dan Patembayan

CALISTUNG PEMBELAJARAN : SOSIOLOGI

Paguyuban(gemeinschaft) dan patembayan(Gesselschaft)

Frimary grup dan secondary grup. Paguyuban adalah bentuk kehidupan bersama Dimana anggota-anggota nya diikat oleh hubungan batin yang murni dan bersifat alamiah serta bersifat kekal. Dasar hubungan nya,yaitu rasa cinta,bersifat nyata dan organis, misalnya keluarga dan kelompok kekerabatan. Contoh paguyuban diantara nya paguyuban pasundan,paguyuban Banten,forum betawi rembuk dan sulit air sepakat(SAS).

Ciri-ciri paguyuban:


  1. Intimate,artinya hubungan menyeluruh yang mesra sekali
  2. Private, artinya hubungan bersifat pribadi yaitu khusus untuk beberapa orang saja
  3. Exclusive, artinya bahwa hubungan tersebut hanya lah untuk “kita” saja dan tidak untuk orang-orang duluan “kita” 

       Jika terjadi pertentangan antara anggota anggota suatu paguyuban,  pertentangan tersebut tidak akan dapat dibatasi dalam satu hal saja,  tetapi akan menjalar kebidang bidang lain karena hubungan yg menyeluruh antara anggota anggotanya. 

Terdapat tiga tipe paguyuban Sebagai berikut:

  1. Gemeinschaft by blood merupakan gemeinschaft berupa ikatan yang didasarkan pada ikatan darah atau keturunan,misalnya keluarga, kelompok, dan kekerabatan. 
  2. Gemeinschaft of place merupakan suatu paguyuban yang terdiri atas orang-orang yang berdekatan tempat tinggalnya sehingga dapat saling tolong menolong,misalnya Rukun tetangga(RT),Rukun warga (RW),dan arisan. 
  3. Gemeinschaft of mini merupakan suatu paguyuban yang terdiri atas orang-orang yang walaupun tidak memiliki hubungan darah ataupun tempat tinggal nya tidak berdekatan, tetapi mereka memiliki jiwa dan pikiran yang sama karena ideologi yang dianut sama. Misalnya, kelompok pengajian,kelompok diskusi, dan kelompok belajar. 


    Gesselscaft (patembayan) adalah ikatan untuk jangka waktu yang pendek, bersifat formal, dan mekanis mesin, misalnya ikatan antarpedang serta organisasi buruh dalam suatu pabrik.
 Dalam patembayan, pertentangan-pertentangan yang terjadi dapat dibatasi karena dalam patembayan terdapat public life,yang artinya bahwa hubungan nya bersifat untuk semua orang,batas-batas antara “kami” dengan “bukan kami” kabur. 

    Dari kedua bentuk tersebut dapat dilihat bahwa dalam masyarakat paguyuban, hubungan kelompok primer lebih dominan, Sedangkan dengan masyarakat patembayan yg dianggap penting adalah hubungan kelompok sekunder. 

Adapun bentuk kemauan asasi manusia terbagi menjadi dua antara lain:
  • Wesenwill: merupakan bentuk kemauan yang dikodrat kan, timbul dari keselurihan kehidupan alami. Dalam wesenwille perasaan, akan, adalah kesatuan dan keduanya terikat pada kesatuan hidup yg alamiah dan organisir. Wesenwill selalu menimbulkan paguyuban.
  • Kurwille: merupakan kemauan yang dipimpin oleh cara berpikir didasarkan akal. Kurwille kemauan yang ditujukan pada tujuan-tujuan tertentu dan sifatnya rarasiona.Kurwille selalu menjelma menjadi patembayan.


Paguyuban (gemeinschaft) 

   paguyuban atau gemeinschaft adalah kelompok sosial yang anggota-anggotanya memiliki ikatan batin yang murni,bersifat alamiah, dak kekal.

Ciri-ciri kelompok paguyuban

  • Terdapat ikatan batin yang kuat antar anggota
  • Hubungan antar anggota bersifat informal.


Tipe paguyuban

a.paguyuban karena ikatan darah (gemeinschaft by by good) 
   Kelompok genealogi adalah kelompok yang terbentuk Berdasarkan hubungan sedarah
   Contoh:keluarga,kelompok kekerabatan. 

b.Paguyuban karena tempat (Gemeinschaft of place)
   Komunitas adalah kelompok sosial yang terbentuk berdasarkan lokalitas. contoh:RT & RW.

c.Paguyuban karena ideologi (Gemeinschaft of mind)
   contohmya:partai politik berdasarkan agama.

ciri-ciri kelompok patembayan:

1.Hubungan antara anggota bersifat formal 
2.Memiliki orientasi ekonomi dan tidak kekal
3.Memperhitungkan nilai guna
4.Lebih didasarkan pada kenyataan sosial



*-*


Saya sangat mengapreasikan segala kunjungan , komentar dan kritik pembaca ke Blog CALISTUNG PEMBELAJARAN. Semua itu telah membuat blog Calistung Pembelajaran menjadi lebih baik. Saya mohon maaf jika terdapat kesalahan dalam tulisan dan berinteraksi.
Semoga bermanfaat.

*Salam Pendidikan*
*Ayo Bersosialisai dalam Masyarakat dengan BAIK*

0 Response to "Paguyuban dan Patembayan"

Posting Komentar